-
Yesaya 66:1, 2Kitab Suci Terjemahan Dunia Baru
-
-
66 Inilah yang Yehuwa katakan:
”Surga adalah takhta-Ku, dan bumi adalah tumpuan kaki-Ku.+
Jadi rumah seperti apa yang bisa kalian bangun bagi-Ku,+
Dan tempat mana yang akan menjadi tempat tinggal-Ku?”+
”Aku akan melihat orang yang seperti ini:
Orang yang rendah hati dan patah semangat, yang gemetar dengan perkataan-Ku.+
-
-
Ibrani 3:4Kitab Suci Terjemahan Dunia Baru
-
-
4 Setiap rumah pasti dibangun oleh seseorang, tapi yang membangun segala sesuatu adalah Allah.
-