12 Tapi saat saya pergi, kuasa kudus* Yehuwa akan membawa Tuan+ ke tempat yang tidak saya ketahui. Lalu setelah saya memberi tahu Ahab dan dia tidak menemukan Tuan, dia pasti akan membunuh saya. Saya sendiri takut kepada Yehuwa sejak masih muda.
12 Tapi saat saya pergi, kuasa kudus* Yehuwa akan membawa Tuan+ ke tempat yang tidak saya ketahui. Lalu setelah saya memberi tahu Ahab dan dia tidak menemukan Tuan, dia pasti akan membunuh saya. Saya sendiri takut kepada Yehuwa sejak masih muda.