-
Ezra 8:22Kitab Suci Terjemahan Dunia Baru (Edisi Pelajaran)
-
-
22 Saya malu meminta tentara dan pasukan berkuda dari Raja untuk melindungi kami dari musuh di perjalanan, karena sebelumnya kami telah berkata kepada Raja, ”Tangan Allah kami menyertai semua orang yang mencari Dia.+ Tapi Dia menunjukkan kekuatan dan kemarahan-Nya terhadap orang yang meninggalkan Dia.”+
-
-
Ezra 8:22Kitab Suci Terjemahan Dunia Baru
-
-
22 Sebab aku merasa malu untuk meminta pasukan militer+ dan penunggang-penunggang kuda+ dari raja untuk membantu kami melawan musuh di jalan, karena kami telah mengatakan kepada raja, ”Tangan+ Allah kami ada atas semua orang yang mencari dia untuk berbuat apa yang baik,+ tetapi kekuatan dan kemarahannya+ menentang semua orang yang meninggalkan dia.”+
-