31 Mereka membangun tempat-tempat penyembahan* di Tofet, di Lembah Putra Hinom,*+ untuk membakar anak-anak lelaki dan perempuan mereka dalam api.+ Aku tidak pernah memerintahkannya, dan itu bahkan tidak pernah terpikir oleh-Ku.’*+
31 Mereka telah membangun tempat-tempat tinggi di Tofet,+ yang terletak di lembah putra Hinom,+ untuk membakar putra-putri mereka dalam api,+ suatu hal yang tidak pernah kuperintahkan dan yang tidak pernah muncul dalam hatiku.’+