Pertemuan2 untuk Membantu Kita Menjadikan Murid2
(Tercetak sebagai km No. 118)
MINGGU MULAI 5 DESEMBER
8 men: Pengumuman2 setempat. Anjurkan dinas perintis ekstra utk bulan Desember.
17 men: ”Dipersatukan dlm Melakukan Kehendak Yehuwa”. Pembahasan antara penatua dan pelayan sidang. Pertunjukkan penawaran yg dijelaskan di par. 3 dan 4, sebuah adegan pengabaran, yg lain kesaksian tidak resmi.
20 men: ”Teruslah Cari Sukses Rohani”. Khotbah oleh seorang penatua berdasarkan pokok2 penting dari bahan yg dimuat dlm wIN-s51, hal. 2 s/d 6.
Nyanyian 224 dan doa penutup.
MINGGU MULAI 12 DESEMBER
12 men: Pengumuman2 setempat. Laporan keuangan dan pemberitahuan sumbangan yg diberikan sidang kepada KC. Berikan sedikit komentar atas ”Mempersiapkan Pelajaran Buku Sidang dng Baik”.
15 men: Bagaimana Brosur dan Lektur Diurus oleh Sidang? Pembahasan dipimpin oleh Sekretaris sidang berdasarkan bahan dlm Pelayanan Kita (omIN), hal. 124, 125. Per-tama2 tekankan manfaat dari brosur2 dan lektur dlm mendukung pengabaran. Kemudian perlihatkan bagaimana persediaan akan diatur oleh sidang dan bagaimana semua dapat mendukung.
18 men: ”Sekolah Pelayanan Teokratis Memberikan Manfaat”. Khotbah oleh pengawas sekolah, tekankan manfaat2 dan tunjukkan penyesuaian utk tahun mendatang. Sebutkan jumlah yg telah ambil bagian dan anjurkan mereka yg belum.
Nyanyian 118 dan doa penutup.
MINGGU MULAI 19 DESEMBER
10 men: Pengumuman2 setempat dan Pengumuman2 yg cocok dari Pelayanan Kerajaan Kita. Anjurkan ikut trayek brosur Sabtu keempat. Umumkan rencana kesaksian pada hari2 liburan. Dng singkat pertunjukkan satu atau dua kata pengantar yg cocok.
15 men: ”Teruskanlah Perhatikan Ajaranmu”. Pengawas dinas membahas pokok2 praktis dari bahan yg terdapat dlm wIN-s50, hal. 24-29. Tekankan penggunaan buku Bertukar Pikiran utk memperbaiki kata pengantar.
20 men: ”Inilah Jalan”. Tanya jawab. Adakan satu atau dua pertunjukan singkat memperlihatkan bagaimana menarik minat kepada organisasi menggunakan brosur Melakukan Kehendak Allah.
Nyanyian 42 dan doa penutup.
MINGGU MULAI 26 DESEMBER
12 men: Pengumuman2 setempat. Susun rencana kesaksian di akhir pekan selama liburan. Pertunjukkan penawaran selama bulan Januari, menggunakan kata pengantar dari buku Bertukar Pikiran. Sarankan kata pengantar lain yg dapat digunakan dlm penawaran.
18 men: ”Menggunakan Publikasi Kita dng Bijaksana”. Tanya jawab. Bila rekening sedang defisit, bahas bagaimana sidang akan mengatasinya. Juga bila hutang penyiar bertumpuk, anjurkan agar semua berupaya utk melunasinya.
15 men: Atur setempat.
Nyanyian 206 dan doa penutup.